BIOLOGI DASAR
Biologi dasar merupakan ilmu yang mempelajari kehidupan dan organisme hidup, mencakup struktur, fungsi, pertumbuhan, evolusi, dan interaksi mahluk hidup dengan lingkungan. Aspek utama dalam biologi dasar adalah sel, genetic, evolusi, ekologi, struktur dan fungsi organisme, metabolisme, dan reproduksi. Didalam biologi dasar, dikenal konsep penting yang harus dipahami, yakni homeostatis, adaptasi, biodiversitas, dan interaksi ekologis. SEdangkan cabang biologi itui sendiri terdiri dari botani, zoology, mikrobiologi, genetika, dan ekologi. Biologi diaplikasikan dalam ilmu kedokteran, pertanian, konservasi, dan bioteknologi. Buku ini memberikan analisis yang komprehensif mengenai biologi dasar yang relevan dengan kehidupan mahluk hidup sehingga menjadi suatu acuan dalam mengenal dan mempelajari ilmu biologi secara mendalam.